Mekanisme Pembiayaan Berdasarkan Sistem Syariah

0 52

JAKARTA BSI News

Untuk menambah wawasan khususnya dalam
bidang perbankan, Kampus yayasan Bina Sarana Informatika (BSI), Akademi
Manajemen Keuangan (AMK) program studi Akutansi (Konsentrasi Perbankan)
mengadakan workshop dengan tema “
Mekanisme Pembiayaan Berdasarkan Sistem Syariah”.

Workshop bertempat d aula
salemba 22 dengan pembicara
Arief Mediadianto
selaku Relationship Manager Sindikasi dari Bank Muamalat. Workshop Ini ditujukan untuk mahsaiswa/i BSI jurusan
perbankan semester tiga. Workshop dimulai dari pukul 09.00-12.00 WIB.

Workshop ini bertujuan untuk
memberitakan tambahan pengetahuan k
epada mahasiswa
perbankan mengenai sistem pembiayaan secara syariah.
(ana)

Leave A Reply

Your email address will not be published.