Universitas BSI Kampus Tasikmalaya Siap Ramaikan Satas Education Fair 2022
Tasikmalaya, BSINews -- Universitas BSI (Bina Sarana Informatika) sebagai Kampus Digital Kreatif akan meramaikan Satas Education Fair (SEF) 2022, yang digelar oleh SMAN 1 Tasikmalaya. Kegiatan yang mengusung tema ‘Best Plan for the Best…